Ini Dia Logo Resmi Asian Games 2018 Indonesia



Logo itu diluncurkan di Haornas 2015.
Rabu, 9 September 2015 | 18:27 WIB

Ini Dia Logo Resmi Asian Games 2018 Indonesia
Logo Asian Games 2018 diluncurkan dalam Haornas 2015. (ANTARA FOTO/M Agung Rajasa)
Kinginformasi - Puncak peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-32 berlangsung semarak. Bersamaan dengan acara ini turut diperkenalkan pula logo resmi Asian Games 2018 yang akan diselenggarakan di dua kota, Jakarta dan Palembang.

Acara puncak Haornas 2015 digelar di Istora Senayan, Jakarta, 9 September 2015. Dalam acara ini turut hadir Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi, Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noordin, Ketua KOI, Rita Subowo, dan turut hadir pula beberapa menteri kabinet kerja dan sejumlah anggota DPR RI.

Berbagai atraksi olahraga, tari, musik, hingga penyerahan penghargaan secara simbolis kepada para atlet berprestasi turut menyemarakkan acara ini. Dalam kesempatan ini, Imam Nahrawi mengajak masyarakat Indonesia untuk senantiasa menggelorakan semangat sportivitas olahraga, dalam kehidupan bernegara.

"Saya menghimbau kepada seluruh masyarakat agar senantiasa menjaga semangat untuk tetap sehat dan bugar, serta menanamkan nilai-nilai tinggi sportivitas seperti dalam olahraga," ujar Imam dalam pidatonya.

Yang tak kalah penting dalam acara ini adalah perkenalan logo Asian Games 2018. Dua kota, Jakarta dan Palembang jadi kota yang didaulat menjadi tuan rumah multievent 4 tahunan di negara-negara Asia itu.

Dalam perkenalan ini, burung khas Indonesia Timur, Cenderawasih, jadi logo resmi Asian Games 2018. Menpora juga mengajak peran serta seluruh pihak untuk ikut mensukseskan event akbar olahraga ini.

"Kita siap untuk menghadapi Asian Games tahun 2018 nanti. Yang jelas seluruh masyarakat Indonesia harus tetap semangat menyambut dan mensukseskan acara ini," ujar Imam. (one)


Kata Kunci Artikel
Logo Asian Game 2018, Asian Game Logo , Logo Asian 018

Related Posts

3 comments

  1. PROMO KHUSUS MEMBER BARU 15%

    DewaZeus adalah partner dari situs ZeusBola, yg merupakan master agen agen taruhan judi bola, Casino, Poker, taruhan sabung ayam online S128, CF88 DewaPoker, Live Casino Agen Resmi Lisensi Filipina Paling Terpercaya di Indonesia, hanya di http://104.248.148.252/.

    Juga Sebagai Perwakilan Bola Sbobet Indonesia Terpercaya, ZeusBola sudah berkerja sama bersama industri Sbobet beroperasi di Asia yg dilisensikan oleh First Cagayan Leisure & Resort Corporation, Manila-Filipina dan di Eropa dilisensikan oleh pemimpin Isle of Man pada beroperasi yang merupakan juru taruhan sport sedunia.

    https://dewazeus.site/tips-penting-memilih-agen-poker-online-deposit-via-pulsa-terpercaya/
    https://dewazeus.site/situs-poker-online-deposit-via-pulsa-termurah-hanya-25rb/
    zeus365.net


    Ayo gabung sekarang di dewazeus.site

    ReplyDelete
  2. BONUS 10% SETIAP HARI

    Delegasi Bandar Taruhan Judi Bola Sbobet Online Terpercaya dan terbaik yang sediakan jasa layanan terhadap awal akun permainan judi atau taruhan online buat anda di perizinan judi online yang berpangkat International, sungguh dan terpercaya hanya di judi deposit pulsa.

    Yang Merupakan Delegasi Bola Sbobet Indonesia Terpercaya, ZeusBola telah berkerja sama bersama perusahaan Sbobet beroperasi di Asia yg dilisensikan oleh First Cagayan Leisure & Resort Corporation, Manila-Filipina dan di Eropa dilisensikan oleh penundukan Isle of Man pada beroperasi sbg juru taruhan latihan jasmani sedunia.


    https://bolazeus.site/2018/12/28/situs-agen-taruhan-sabung-ayam-s128-deposit-pulsa-termurah/
    https://bolazeus.site/2018/12/27/link-alternatif-s128-deposit-pulsa-sabung-ayam-online/
    https://bolazeus.site/2018/12/26/panduan-judi-deposit-pulsa-telkomsel-teraman/
    https://bolazeus.site/2018/12/26/cara-memilih-agen-poker-deposit-via-pulsa/

    bonus s128

    Daftar di Link Alternatif anti Internet Positif disini :
    link alternatif zeusbola
    link alternatif zeusbola

    Ayo daftar sekarang di Zeusbola

    ReplyDelete
  3. AGENS128 Adalah Situs Judi Online Taruhan Sepak Bola, Casino, Sabung Ayam, Tangkas, Togel & Poker Terpopuler di Indonesia
    Pasang Taruhan Online Melalui Agen Judi Terpercaya Indonesia Agens128, Proses Cepat, Banyak Bonus, Online 24 Jam dan Pasti Bayar!
    Sabung ayam
    sbobet online
    casino online
    tembak ikan
    daftar bisa langsung ke:
    LINE : agens1288
    WhatsApp : 085222555128

    ReplyDelete

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter